Pada Senin (28/08) perwakilan SMA Hangtuah 1 Jakarta melaksanakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer. Pelaksanaanya diwakili oleh 48 orang siswa dari kelas XI, dan dilaksanakan dua hari pada hari Senin (28/08) dan Selasa (29/08). Dikutip dari laman TEMPO.CO Ujian Nasional Berbasis Read More …
Month: August 2023
Debut Pertama Tim Mobile Legend Hang Tuah E-Sports Club
Sabtu (26/08) tim Mobile Legend SMA Hang Tuah 1 Jakarta yang tergabung dalam Hang Tuah E-Sports Club, melakukan debut pertamanya pada perlombaan SETARA (Semarak Tujuh Puluh untuk Edukasi, Seni, dan Olahraga) 2023 di SMAN 70 Jakarta. Meskipun Eksktrakulikuler Hang Tuah Read More …
Praktik Pembelajaran di Sekolah
Pembelajaran adalah suatu kumpulan proses yang bersifat individual, yang mengubah stimulus dari lingkungan seseorang ke dalam sejumlah informasi yang selanjutnya dapat menyebabkan adanya hasil belajar dalam bentuk ingatan jangka panjang (Gagne dalam Anni, 2011: 192). Pembelajaran tidak hanya melalui media Read More …
Peringatan HUT RI Ke-78 Di SMA Hang Tuah 1 Jakarta
Peringatan HUT RI di sekolah merupakan kegiatan rutin yang dilakukan semenjak 78 tahun terakhir. Tahun 2023 ini kegiatan HUT RI di SMA Hang Tuah 1 Jakarta khususnya dilakukan dengan dua macam kegiatan, yaitu: 1.) Upacara Pengibaran Bendera: kegiatan tersebut wajib Read More …
Perwakilan Siswa SMA HANG TUAH 1 JAKARTA Telah Selesai Mengikuti Acara Erlangga Art Awards 2023
Kamis (11/08) beberapa pengurus osis dan murid SMA Hang Tuah 1 Jakarta mengikuti kunjungan karya seni pameran Erlangga art awards 2023 yang berlokasi di museum nasional Indonesia. Sebelum bergerak ke museum nasional Indonesia, rombongan mengunjungi museum seni rupa dan keramik Read More …
Lulusan SMA Hang Tuah 1 Jakarta di PTN, Kedinasan dan TNI/POLRI TP 2022-2023
Jalur SNBP: 1.) Nur Lisna, Akuntansi (D3), UPN Jakarta. (12 IPS 3) 2.) M. Ilham Hafie, Teknik Elektro, UPN Jakarta. (12 IPA 1) 3.) Nashya Callista, Manajemen Perhotelan (D4), Unbraw. (12 IPS 2) 4.) Andien Fitra, PGSD, UPI. (12 IPS Read More …
Semua Harus Paham, Tiga Dosa Besar Pendidikan
Sekolah merupakan tempat kedua bagi anak-anak dalam menghabiskan waktunya sehari-hari. Menurut Menteri Pendidikan Bapak Nadiem, saat ini dunia pendidikan mengalami tantangan besar dengan adanya “tiga dosa besar” pedidikan yaitu perundungan, kekerasan seksual, dan intoleransi. Dampak dari ketiganya selain menghambat terwujudnya Read More …
RAPOR PENDIDIKAN SMA HANG TUAH 1 JAKARTA
Dibandingkan tahun 2022, kemampuan numerasi SMA HANG TUAH 1 JAKARTA mengalami peningkatan paling tinggi di antara indikator lain. Dari seluruh capaian tahun ini, karakter menjadi indikator dengan pencapaian terbaik. Karakter adalah kecenderungan peserta didik dalam bersikap dan berperilaku berdasarkan nilai-nilai Read More …